Setiap hari bahkan setiap menit, kita tentu tidak mungkin menyajikan berita aktual dan up to date pada blog. Hal tersebut karena banyak faktor, misalnya kita tidak mungkin memposting berita - berita setiap hari karena sedang bekerja, liburan dan lain-lain. Hal tersebut bisa diatasi dengan membuat berita yang up to date secara otomatis menggunakan bantuan www.rsspump.com, yaitu dengan cara:

1 Buka website http://www.rsspump.com/ menggunakan web browser.

2 Kita bisa memilih berita pada combo box yang ada di kolom Add RSS Feeds yaitu:
- RSS Feeds URL : digunakan untuk mencari berita RSS Feed yang dimiliki tiap blog atau website. Ketikan URL RSS Feed pada text box di samping combo box, kemudian klik Add
Google News Search:  digunakan untuk mencari berita terindeks di google. Ketikan URL RSS Feed  pada text box di samping combo box, kemudian klik Add.
- Yahoo News Search : digunakan untuk mencari berita dengan pencarian Yahoo. Ketikan berita yang dicari di samping combo bo, kemudain klik Add.
- Twitter Username : digunakan untuk mencari berita sesuai dengan username twitter. Ketikan username twitter yang akan dicari disamping combo box, misalnya AzamiMufha, kemudian klik Add.
- Twitter Search : digunakan untuk mencari beritadi twitter seputa indeks yang anda ketikan disamping combo box misalnya Sepak bola, kemudian klik Add

Pada kolom Set options & layout pilih pengaturan tampilan berita pada combo box TickerType, Speed, Font Family, Font size, It em count; dan text box Background Color, Fount Color, Check Box Time, Title, Underline, blod, Popup Links, Subscribe Link, Share Widget, Support!

4 Pada kolom preview terlihat tampilan berita sementara yang akan terlihat pada blog

5 Copy Paste-kan kode yang ada pada kolom Copy Paste or add to iGoogle ke halaman dasbor blogger Tata letak tambahkan gadget HTML/Javascript, page atau entri blog

Don't forget to comment & share